Posts

Showing posts with the label instansi

Rekrutmen Duta Digital Kemendes PDTT 2022

Image
Lokernas.com - Rekrutmen Duta Digital 2022. Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (KDPDTT) Republik Indonesia adalah kementerian dalam Pemerintah Indonesia yang membidangi urusan pembangunan desa dan kawasan perdesaan, pemberdayaan masyarakat desa, percepatan pembangunan daerah tertinggal, dan transmigrasi. Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden. Kemendes PDTT saat ini membuka Rekrutmen Duta Digital 2022. Dikutip dari laman Instagram @kemendespdtt diinfokan Kemendes PDTT membuka Rekrutmen Duta Digital 2022. Duta Digital Desa Cerdas adalah salah satu program unggulan Kemendes PDTT untuk meningkatkan peran teknologi di desa. Program Desa Cerdas bertujuan untuk percepatan pembangunan yang mendorong desa memanfaatkan teknologi digital guna mencerdaskan kehidupan masyarakat dan menggerakan kemandirian desa. Rekrutmen Duta Digital 2022 terbuka bagi pelamar dengan kualifikasi pendidik...

Lowongan Kerja Direktorat Pengembangan Sistem Pengadaan Secara Elektronik

Image
Lokernas.com - Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (disingkat LKPP) adalah Lembaga Pemerintah Nonkementerian (LPNK) yang berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Presiden Republik Indonesia. LKPP dibentuk melalui Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 106 Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan Pengembangan Barang/Jasa Pemerintah.  Mengutip dari laman lkpp.go.id pada Sabtu (12/02) diinfokan saat ini Direktorat Pengembangan Sistem Pengadaan Secara Elektronik LKPP membuka lowongan untuk posisi Network Administrator melalui pengadaan jasa lainnya. Lowongan ini terbuka bagi pelamar dengan kualifikasi pendidikan minimal S1 dari bidang IT, Teknik, atau MIPA. Untuk informasi selengkanya, simak berikut ini. Dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas dan fungsi pada Direktorat Pengembangan Sistem Pengadaan Secara Elektronik LKPP, Tahun Anggaran 2022, LKPP membutuhkan tiga (3) orang tenaga Jasa Lainnya Network Administrator dengan ketentuan sebagai berikut:  A. Ruang ...

Lowongan Kerja BPSDMP Kominfo Bandung

Image
Lokernas.com - Balai Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Penelitian (BPSDMP) Kominfo Bandung merupakan unit pelaksana teknis yang mempunyai tugas melaksanakan pengkajian dan pengembangan di bidang komunikasi dan informatika. Tugas tersebut meliputi  Penyusunan rencana, program, dan pelaksanaan pengkajian dan pengembangan di bidang komunikasi dan informatika; dan  Pelaksanaan evaluasi, pelaporan dan dokumentasi. BPSDM Kominfo Bandung membuka peluang karir bagi Anda yang tertarik melalui lowongan terbaru yang dibuka saat ini. Mengutip dari balitbangsdm.kominfo.go.id pada Sabtu (11/02) diinformasikan tentang lowongan kerja Tenaga Pendukung Digital Talent Scholarship 2022 BPSDMP Kominfo Bandung. Posisi yang dibuka antara lain Desainer Grafis, Pengolah Data, dan Pengadministrasi Keuangan. Persyaratan pendidikan minimal D3/S1 dan IPK minimal 2.75 dari skala 4. Pengiriman berkas lamaran dibuka sampai dengan tanggal 16 Februari 2022. Bagi Anda yang tertarik dengan lowongan kerja BPS...

Lowongan Kerja Ombudsman Republik Indonesia

Image
Lokernas.com - Ombudsman Republik Indonesia adalah lembaga negara di Indonesia yang mempunyai tugas dalam mengawasi penyelenggaraan pelayanan publik baik yang diselenggarakan oleh penyelenggara negara dan pemerintahan, termasuk yang diselenggarakan oleh Badan Usaha Milik Negara, Badan Usaha Milik Daerah, dan Badan Hukum Milik Negara serta badan swasta atau perseorangan yang diberi tugas menyelenggarakan pelayanan publik tertentu yang sebagian atau seluruh dananya bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara atau Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah. Ombudsman dibentuk berdasarkan Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2008 tentang Ombudsman Republik Indonesia yang disahkan dalam Rapat Paripurna DPR RI pada tanggal 9 September 2008. Dikutip dari ombudsman.go.id pada Sabut (12/02) diinformasikan tentang Pendaftaran Seleksi Calon Asisten Ombudsman Republik Indonesia. Seleksi ini terbuka bagi kandidat pelamar dengan kualifikasi pendidikan S-1/D-IV atau S-2 dengan IPK minimal 3,00 (tiga k...

Lowongan Kerja Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian RI

Image
Lokernas.com - Info lowongan kerja Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian RI Februari 2022. Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian (disingkat Kemenko Perekonomian) adalah kementerian dalam Pemerintah Indonesia yang membidangi koordinasi dan sinkronisasi penyiapan dan penyusunan kebijakan serta pelaksanaannya di bidang perekonomian.  Mengutip dari rekrutmentp.ekon.go.id pada Rabu (09/02) diinfokan tentang Pengumuman Pengadaan Jasa Tenaga Pendukung Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Tahun Anggaran 2022 Gelombang IV Nomor: PENG-01/SET.M.EKON.UKPBJ/TP.GEL.04/02/2022. Posisi yang dibuka adalah Tenaga Pendukung Teknis /Analis Sekretariat Nasional Kerja Sama Ekonomi Sub-Regional dan Tenaga Pendukung Teknis / Analis Pusat Masyarakat Ekonomi Asean (Pusat Mea) Indonesia. Pendaftaran dilakukan melalui laman website rekrutmentp.ekon.go.id sampai dengan tanggal 15 Februari 2022. Untuk informasi selengkapnya, simak di bawah ini. 1. Tenaga Pendukung Teknis /Analis Sekretariat ...

Lowongan Kerja Biro Hubungan Masyarakat, Sistem Informasi dan Umum LKPP

Image
Lokernas.com - Lowongan kerja Biro Hubungan Masyarakat, Sistem Informasi dan Umum LKPP. Biro Hubungan Masyarakat, Sistem Informasi dan Umum LKPP saat ini membuka pengadaan jasa lainnya untuk posisi Staf Pendukung Analis Kerjasama untuk tahun anggaran 2022. Informasi ini dikutip dari laman website lkpp.go.id pada hari Selasa (08/02). Untuk persyaratan teknis antara lain pelamar lulusan D4/S1 Semua Jurusan, Fresh Graduate dipersilahkan pelamar, memiliki kemampuan untuk melakukan pekerjaan adminisitrasi, mampu mengoperiskan Microsoft Office, dan beberapa persyaratan lainnya.  Bagi Anda yang tertarik dengan lowongan kerja ini, silakan lakukan pendaftaran melalui tautan link yang telah disediakan. Pendaftaran paling lambat tanggal 12 Februari 2022 Pukul 24.00 WIB. Untuk informasi selengkapnya simak pengumumannya berikut ini. Posisi : Staf Pendukung Analisa Kerjasama A. Ruang Lingkup pekerjaan:  Melakukan koordinasi kegiatan kerjasama antar Lembaga termasuk dengan media televisi da...

Lowongan PPNPN Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia

Image
Lokernas.com - Lowongan Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN) Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia. Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia (disingkat MKRI) adalah lembaga tinggi negara dalam sistem ketatanegaraan Indonesia yang merupakan pemegang kekuasaan kehakiman bersama-sama dengan Mahkamah Agung.  Dikutip dari website Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia yang beralamatkan di mkri.id pada (05/02) diinfokan mengenai lowongan Seleksi Terbuka PPNPN Administrator Bidang Pengelola Jurnal Constitutional Review dan Administrasi Bidang Pengelola Jurnal Konstitusi. Lowongan ini terbuka bagi pelamar dengan kualifikasi pendidikan minimal S1 Hukum atau Bahasa Inggris. Sebelum melamar diharapkan para pelamar membaca dan mencermati kualifikasi persyaratan yang telah ditentukan. Untuk informasi selengkapnya, simak di bawah ini. 1.ADMINISTRATOR BIDANG PENGELOLA Persyaratan : Usia minimal 20 tahun dan maksimal 30 tahun Pendidikan minimal Sarjana (S1) Hukum atau Bahasa Inggris, namu...

Lowongan Kerja Kedutaan Besar Republik Indonesia Roma

Image
Lokernas.com - Kedudataan Besar Republik Indonesia di Roma membuka lowongan kerja melalui Pengumuman Nomor 008/S/I/2022 yang termuat di laman twitter @IndonesiaInRome pada tanggal (29/01). Dalam pengumuman tersebut diinformasikan perihal Penerimaan Pegawai Setempat Kedutaan Besar Republik Indonesia Roma. Posisi yang dibuka antara lain 1 (satu) orang untuk posisi Sekretaris dan 2 (dua) orang untuk posisi Pengemudi. Lowongan ini terbuka bagi WNI maupun WN Italia. Pengiriman berkas lamaran paling lambat tanggal 11 Februari 2022. Untuk informasi selengkapnya, simak pengumumannya di bawah ini. PENGUMUMAN  Nomor : 008/S/I/2022 PENERIMAAN PEGAWAI SETEMPAT KEDUTAAN BESAR REPUBLIK INDONESIA ROMA Dalam rangka meningkatkan dan mengoptimalkan kinerja Perwakilan Republik Indonesia di luar negeri, Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) - Roma membuka kesempatan kepada Warga Negara Indonesia (WNI) yang berdomisili di Italia dan Warga Negara Italia (WN Italia) untuk mengisi formasi 3 (tiga) ora...

Lowongan Kerja Biro Hukum, Organisasi dan Sumber Daya Manusia LKPP

Image
Lokernas.com - Lowongan Kerja Biro Hukum, Organisasi dan Sumber Daya Manusia LKPP Tahun Anggaran 2022. Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah atau LKPP adalah lembaga nonkementerian yang berkedudukan di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden. LKPP dibentuk melalui Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 106 Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan Pengembangan Barang/Jasa Pemerintah. Dikutip dari lkpp.go.id pada (1/2) dinformasikan tentang Pengadaan Jasa Lainnya Staf Pendukung Analis Organisasi dan Tata Laksana Biro Hukum, Organisasi dan Sumber Daya Manusia Tahun Anggara 2022. Lowongan untuk posisi ini terbuka bagi pelamar dengan kualifikasi pendidikan minimal S1/D4 bidang Administrasi Negara/Publik/Manajemen. Pendaftaran  dan unggah dokumen persyaratan paling lambat tanggal 07 Februari 2022. Untuk informasi selengkapnya, simak di bawah ini. Staf Analis Organisasi dan Tata Laksana A. Ruang Lingkup Pekerjaan  1. Mendukung pelaksanaan kegiatan, antara lain:...

Lowongan Kerja Asosiasi Emiten Indonesia

Image
Lokernas.com - Asosiasi Emiten Indonesia atau AEI adalah suatu organisasi nirlaba yang beranggotakan perusahaan publik atau emiten yang terdaftar (listing) di Bursa Efek Jakarta (BEJ), Bursa Efek Surabaya (BES), dan/atau bursa efek lainnya. Saat ini Asosisai Emiten Indonesia membuka peluang karir kepada Anda. Mengutip dari asosiasi-emiten.or.id pada Selasa (1/2) diinformasikan mengenai lowongan kerja dari Asosiasi Emiten Indonesia. Posisi yang dibuka adalah IT Staff. Kualifikasi pendidikan untuk pelamar minimal S1 dari perguruan tinggi terakreditasi baik dari dalam maupun luar negeri jurusan Teknik Informatika / Sistem Informasi / Ilmu Komputer atau jurusan terkait lainnya. Pengiriman berkas lamaran diterima paling lambat 4 Februari 2022. Bagi Anda yang tertarik dengan lowongan kerja ini, simak selengkapnya di bawah ini. IT STAFF Lingkup Pekerjaan : Membangun dan mengembangkan web application; Membangun dan mengembangkan tampilan resposive web application; Melakukan troubleshooting, p...

Lowongan Kerja Staf Pengawasan Internal Inspektorat LKPP

Image
Lokernas.com - Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah atau LKPP adalah lembaga nonkementerian yang berkedudukan di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden. LKPP dibentuk melalui Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 106 Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan Pengembangan Barang/Jasa Pemerintah. Dikutip dari lkpp.go.id pada Kamis (27/01) diinformasikan saat ini LKPP membuka lowongan kerja melalui pengadaan jasa lainnya staf pengawasan internal Inspektorat LKPP Tahun Anggaran 2022. Lowongan di peruntukan bagi Pria dengan usia maksimal 35 tahun, memiliki kualifikasi pendidikan S1 Jurusan Teknik Informatika/Information Technology, dan Sistem Informasi. Untuk informasi selengkapnya, simak berikut ini. PENGUMUMAN  NOMOR: 001/PP.INSP/01/2022  TENTANG  PENGADAAN JASA LAINNYA STAF PENGAWASAN INTERNAL INSPEKTORAT LKPP TAHUN ANGGARAN 2022  Dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas dan fungsi pada Inspektorat LKPP, Tahun Anggaran 2022, kami membutuhkan satu (...

Penerimaan Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) TA 2022

Image
Lokernas.com - Kepolisian Negara Republik Indonesia (disingkat Polri) adalah Kepolisian Nasional di Indonesia yang bertanggung jawab langsung di bawah Presiden. Polri mengembang tugas-tugas kepolisian di seluruh wilayah Indonesia yaitu memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat; menegakkan hukum; dan memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat. Setiap tahunya Kepolisian Negara Republik Indonesia membuka rekrutmen anggota Polri mulai dari Akademi Kepolisian, Perwira SIPSS, Bintara dan Tamtama. Pada kesempatan kali ini, Polri membuka rekrutmen untuk Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS). Dilansir dari penerimaan.polri.go.id pada Rabu (29/01) diinformasikan saat ini Polri membuka Penerimaan Polri yang berumber dari Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS). Pendaftaran dibuka mulai tanggal 26 Januari - 30 Januari 2022. Untuk informasi lengkapnya, simak di bawah ini. PERSYATAN UMUM : Warga Negara Indonesia; Berimana dan bertakwan kepada Tuhan Ya...

Seleksi Penerimaan Pegawai Non ASN BKKBN

Image
Lokernas.com - Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (disingkat BKKBN, ditulis bkkbn, sebelumnya ditulis BkkbN) adalah Lembaga Pemerintah Nonkementerian yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden melalui Menteri Kesehatan. BKKBN mempunyai tugas melaksanakan tugas pemerintahan di bidang pengendalian penduduk dan penyelenggaraan keluarga berencana. BKKBN juga memiliki perwakilan di masing-masing daerah. Mengutip dari media sosial Instagram BKKBN  Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (@bkkbnbabel) pada hari Sabtu (22/01) diinformasikan mengenai Seleksi Penerimaan Pegawai Pembantu Kantor Tenaga Pramubakti (Non ASN) Di Perwakilan BKKBN Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Pendaftaran dibuka mulai tanggal 24-26 Januari 2022. Berikut adalah informasi selengkapnya. PENGUMUMAN NOMOR : 068/KP.02.01/J1/2022 TENTANG SELEKSI PENERIMAAN PEGAWAI PEMBANTU KANTOR TENAGA PRAMUBAKTI (NON ASN) DI PERWAKILAN BKKBN PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG Perwakilan BKKBN Provinsi K...

Lowongan Kerja DCKTRP Provinsi DKI Jakarta

Image
Lokernas.com - Lowongan kerja terbaru lulusan S1 Jakarta 2022 bersumber dari Dinas Cipta Karya, Tata Ruang dan Pertanahan DKI Jakarta. Mengutip dari dcktrp.jakarta.go.id pada (20/01) diinformasikan saat ini Suku Dinas Cipta Karya, Tata Ruang dan Pertanahan Kota Administrasi Jakarta Selatan membuka kesempatan kepada pria dan wanita yang memiliki integritas dan komitmen tinggi untuk menjadi Assistant Profesional Staff dan Assistant Professional Staff Teknis Arsitektur / Sipil / Mekanikal Elektrikal Plumbing.  Untuk posisi Assitant Professional Staff, jumlah kandidat yang dibutuhkan adalah 5 orang. Dan untuk posisi Assistant Professional Staff Teknis Arsitektur / Sipil / Mekanikal Elektrikal Plumbing dibutuhkan 9 orang. Untuk informasi selengkapnya, simak di bawah ini. 1. PENGUMUMAN SELEKSI PENERIMAAN CALON ASSISTANT PROFESSIONAL STAFF AKTIVITAS SUB KEGIATAN PENYUSUNAN KETENTUAN/PERENCANAAN PENATAAN RUANG SUB KEGIATAN PENETAPAN KEBIJAKAN DALAM RANGKA PELAKSANAAN PENATAAN RUANG SUKU D...

Lowongan Kerja Kementerian PPN Bappenas

Image
Lokernas.com - Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional Republik Indonesia/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (disingkat Kementerian PPN/Bappenas) merupakan kementerian yang bertugas dalam menyelenggarakan urusan pemerintah khususnya di bidang perencanaan pembangunan nasional untuk membantu Presiden dalam menyelenggarakan pemerintahan negara. Dalam pelaksanaan tugasnya, Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional menggunakan unit organisasi dan sumber daya di lingkungan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional. Mengutip dari bappenas.go.id/karir pada hari Rabu (19/01) diinformasikan saat ini Kementerian PPN/Bappenas membuka 2 lowongan kerja terbaru. Lowongan pertama adalah lowongan Tenaga Pengolah data Kegiatan Koordinasi Penajaman Rancangan Grand Design Manajemen Talenta Nasional Bidang Olahraga. Lowongan ini diperuntukan bagi pelamar dengan kualifikasi pendidikan minimal S1 diutamakan jurusan S1 Ilmu Keolahragaan atau S2 Sport Management. Dan lowongan kedua adalah Lowongan Te...